Pernah dengar lagu Don’t Sleep Away? Tak mungkin inLiners tak pernah dengar lagu penghantar tidur dengan nada yang mendayu ini. Dinyanyikan oleh Daniel Sahuleka. Siapakah Daniel Sahuleka? Apa istimewanya Daniel Sahuleka?
Daniel Sahuleka telah begitu populer di Belanda. Meskipun demikian, Daniel Sahuleka adalah seorang penyanyi berdarah Indonesia. Dalam tubuh Daniel Sahuleka terdapat darah Ambon campur Sunda.
Gaya bermusik yang dianut Daniel Sahuleka memiliki pengaruh Jimi Hendrix dari Mototwan dan Django Reinhard. Sekarang Daniel Sahuleka telah dikenal luas di penjuru Dunia. Membanggakan memang, penyanyi Indonesia yang satu ini.
Daniel Sahuleka di bawa orang tuanya merantau k Belanda ketika masih kecil. Dengan kerja kerasnya kini Daniel telah berhasil mencapai popularitas yang tinggi di negara berbunga Tulip tersebut. Berikut profil daniel Sahuleka.
Daniel Sahuleka telah begitu populer di Belanda. Meskipun demikian, Daniel Sahuleka adalah seorang penyanyi berdarah Indonesia. Dalam tubuh Daniel Sahuleka terdapat darah Ambon campur Sunda.
Daniel Sahuleka |
Daniel Sahuleka di bawa orang tuanya merantau k Belanda ketika masih kecil. Dengan kerja kerasnya kini Daniel telah berhasil mencapai popularitas yang tinggi di negara berbunga Tulip tersebut. Berikut profil daniel Sahuleka.
Nama: Daniel Sahuleka
Tempat, Tanggal Lahir: Semarang, 6 Desember tahun 1950
Istri : Alice Sahuleka
Anak : Jaim Sahuleka, Joel Sahuleka
Hobi: Bermain gitar, Nyanyi dan menciptakan lagu.
inLiners bisa mengunjungi profil Facebook Daniel Sahuleka di
https://www.facebook.com/YMMWSC.
Atau mengunjungi website di : sahuleka.com. Jika ingin melihat foto Daniel
Sahuleka bisa lihat di Instagram @danielsahuleka. Beberapa lagu yang pernah
dinyanyikan Daniel Sahuleka.
- You Make My World So Colorful ; Marie Claire pada tahun 1976
- Love To Love You;The Change pada tahun 1977
- Long Distance Highway tahun 1978
- Finally Home Again 1979
- Don’t Sleep Away The Night ; We’ll Go Out Tonight ; Wake Up ; Ev’rybody Feel The Groove pada tahun 1981.
- Viva La Libertad tahun 1982
- Ev’ry Day It Should Be Christmas; Such Luck; Skankin’ tahun 1983
- Dance In The Street tahun 1984
- Let Us All Be One tahun 1985
- Imagine tahun 1990
- I Adore You ; You Make My World So Colorful Live tahun 1993
- Bulan Pakai Payung ; Simphoni ; Dust of Life tahun 1995 dan 1996
Share Yuk
Tidak ada komentar:
Posting Komentar